Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menghubungkan Exblog ke Google Search Console

Dalam menulis sebuah artikel di blog, tentunya kita ingin artikel kita bisa ter-Indeks pada halaman pencarian Google agar tulisan artikel kita dapat dicari oleh audiens dengan mudah. Hal ini pun membutuhkan langkah-langkah agar tulisan pada blog kita bisa terindeks pada Google search console




Google searh console itu sendiri adalah sebuah layanan dari Google yang dibuat khusus untuk para penulis artikel agar artikelnya dapat tampil pada halaman pencarian halaman google

Pada kali ini, kita akan membahas, langkah-langkah untuk menguhungkan exblog pada Google search console

Langkah pertama, siapkan akun exblog Anda yang akan di daftarkan, jika sudah maka langkah selanjutnya Membuat akun pada Google Analystics

Buka website Google analystics lalu buat akun, ikuti langkahnya hingga selesai.

Perlu diperhatikan saat membuat Akun Google Analystics harus sama dengan akun Google search console

Tahap selanjutnya, masukan Google analystics ID dan GA4 ID pada pengaturan Configuration Basic di akun exblog Anda

Jika sudah, klik Terapkan dan Google analytics ID dan GA4 ID akan tersimpan

Lalu buka Google search console lalu masukan alamat url exblog Anda dan verifikasi akun Anda dengan cara 'Verifikasi Google Analystics'

Selesai. Jika mengikuti langkah-langkah diatas dengan benar, akun exblog Anda dipastikan akan terhubung dengan Google Search console



Sekian ulasan ini dan Semoga bermanfaat.





M. Yasin Syaifullah
M. Yasin Syaifullah Saya adalah seorang mahasiswa aktif di salah satu Perguruan Tinggi swasta. Dan saya senang menulis untuk berbagi | Iam a college student and I like writing to sharing.

Posting Komentar untuk "Cara Menghubungkan Exblog ke Google Search Console"